Nasional

Momen SBY Salami Megawati di Pemakaman Ani Yudhoyono

Momen SBY Salami Megawati di Pemakaman Ani Yudhoyono

Presiden keenam Susilo Bambang Yudhoyono tiba di TMP Utama Kalibata, Jakarta Selatan, dalam rangka menghadiri pemakaman istrinya, Ani Yudhoyono. SBY sempat bersalaman dengan sejumlah tokoh, termasuk Presiden kelima Megawati Soekarnoputri.

Pantauan di lokasi, Minggu (2/6/2019), SBY bersalaman dengan sejumlah tokoh sebelum menyalami Megawati. SBY awalnya menyalami Boediono, BJ Habibie, dan Iriana Jokowi.

Setelahnya, SBY bersalaman dengan Megawati. Keduanya tampak mengobrol singkat.

Setelah bersalaman dengan Megawati, SBY lanjut menyalami Sinta Nuriyah dan beberapa tokoh lainnya. SBY kemudian duduk di antara Iriana dan Habibie.

Ani Yudhoyono akan dimakamkan secara militer. Pusara Ani berada di dekat makam Ainun Habibie.

Simak videonya dibawah ini:

 

Baca juga: Megawati Soekarnoputri Hadiri Pemakaman Ani Yudhoyono di TMP Kalibata

 

Sumber Berita Momen SBY Salami Megawati di Pemakaman Ani Yudhoyono: Detik.com

Mister News

Published by
Mister News

Recent Posts

Yusril Tunggu Arahan Jokowi Pidanakan Amplop Saksi Palsu Prabowo-Sandi

Yusril Tunggu Arahan Jokowi Pidanakan Amplop Saksi Palsu Prabowo-Sandi Kuasa hukum paslon 01 Joko Widodo…

6 tahun ago

Saksi Prabowo Diduga Berbohong, Putri Gus Mus Sebut Bisa Kena Pasal Pidana kan?

Saksi Prabowo Diduga Berbohong, Putri Gus Mus Sebut Bisa Kena Pasal Pidana kan? Beti Kristina…

6 tahun ago

Polda Jabar Tangkap Ustaz Rahmat Baequni Terkait Sebar Hoaks Petugas KPPS Diracun

Polda Jabar Tangkap Ustaz Rahmat Baequni Terkait Sebar Hoaks Petugas KPPS Diracun Ustaz Rahmat Baequni…

6 tahun ago

Ahok Balas Anies Baswedan soal Penerbitan IMB Pulau Reklamasi

Ahok Balas Anies Baswedan soal Penerbitan IMB Pulau Reklamasi Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut…

6 tahun ago

Hakim MK Minta Bukti DPT Invalid 17,5 Juta, Tim Prabowo-Sandi Minta Waktu

Hakim MK Minta Bukti DPT Invalid 17,5 Juta, Tim Prabowo-Sandi Minta Waktu Hakim Mahkamah Konstitusi…

6 tahun ago

Alasan Anies Baswedan Tak Cabut Pergub Reklamasi Ahok Mesti Anggap Tak Lazim

Alasan Anies Baswedan Tak Cabut Pergub Reklamasi Ahok Mesti Anggap Tak Lazim Gubernur DKI Jakarta…

6 tahun ago

This website uses cookies.