Internasional

Retno Bertemu Jenderal Min Aung Minta Myanmar Akhiri Konflik

Retno Bertemu Jenderal Min Aung Minta Myanmar Akhiri Konflik

Menlu Retno Marsudi bertemu dengan pemimpin Myanmar Aung San Suu Kyi dan Jenderal Senior U Min Aung Hlaing. Retno meminta militer Myanmar untuk memberikan perlindungan di Rakhine State dan menghentikan segala tindakan kekerasan yang terjadi

“Kita meminta dukungan militer. Ada dua hal yang terus saya tekankan: perlu adanya wisdom dan leadership dari militer untuk memberikan perlindungan utamanya masalah sipil yang tak berdosa utamanya kaum perempuan dan anak-anak,”ujar Retno di Myanmar, Senin (4/9).

Retno menyebut, militer Myanmar mempertimbangkan tuntutannya itu. Dia juga mendapat berbagai informasi terkait kondisi di lapangan dari militer Myanmar.

“Pihak militer menyampaikan prinsip-prinsip ini akan diperhatikan terus menerus dan pentingnya untuk segera menghentikan semua tindakan (kekerasan),” ujarnya

Retno juga mendorong agar militer Myanmar menurunkan tensi pergerakan di Rakhine State. Segala tindakan yang memakan korban hingga tewas, luka-luka, dan mengungsi, harus segera diakhiri.

“Hal yang kedua dan sangat penting: pentingnya segera dilakukan deesaakalasi situasi di Myanmar. Dan upaya deeskalasi, militer memegang peranan yang sangat penting,” katanya.

“Terus soal akses bantuan kemanusiaan. Tapi aturan akses bantuan lebih banyak diatur oleh pemerintah, saya bawa saat ketemu Aung San Suu Kyi,” imbuh Retno.

Retno juga menyampaikan pesan mantan Sekjen PBB Kofi Annan yang meminta Myanmar untuk menghentikan segala kondisi yang memburuk di Rakhine State.

 

 

Sumber Berita Retno Bertemu Jenderal Min Aung Minta Myanmar Akhiri Konflik : Kumparan.com

Mister News

Recent Posts

Yusril Tunggu Arahan Jokowi Pidanakan Amplop Saksi Palsu Prabowo-Sandi

Yusril Tunggu Arahan Jokowi Pidanakan Amplop Saksi Palsu Prabowo-Sandi Kuasa hukum paslon 01 Joko Widodo…

5 tahun ago

Saksi Prabowo Diduga Berbohong, Putri Gus Mus Sebut Bisa Kena Pasal Pidana kan?

Saksi Prabowo Diduga Berbohong, Putri Gus Mus Sebut Bisa Kena Pasal Pidana kan? Beti Kristina…

5 tahun ago

Polda Jabar Tangkap Ustaz Rahmat Baequni Terkait Sebar Hoaks Petugas KPPS Diracun

Polda Jabar Tangkap Ustaz Rahmat Baequni Terkait Sebar Hoaks Petugas KPPS Diracun Ustaz Rahmat Baequni…

5 tahun ago

Ahok Balas Anies Baswedan soal Penerbitan IMB Pulau Reklamasi

Ahok Balas Anies Baswedan soal Penerbitan IMB Pulau Reklamasi Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut…

5 tahun ago

Hakim MK Minta Bukti DPT Invalid 17,5 Juta, Tim Prabowo-Sandi Minta Waktu

Hakim MK Minta Bukti DPT Invalid 17,5 Juta, Tim Prabowo-Sandi Minta Waktu Hakim Mahkamah Konstitusi…

5 tahun ago

Alasan Anies Baswedan Tak Cabut Pergub Reklamasi Ahok Mesti Anggap Tak Lazim

Alasan Anies Baswedan Tak Cabut Pergub Reklamasi Ahok Mesti Anggap Tak Lazim Gubernur DKI Jakarta…

5 tahun ago

This website uses cookies.