Nasional

Tanggapan Ruhut dan Netizen Ke Jokowi, Soal Ingin Kirim Ketua BEM UI ke Asmat

Tanggapan Ruhut dan Netizen Ke Jokowi, Soal Ingin Kirim Ketua BEM UI ke Asmat

Aksi kartu kuning yang dilakukan Ketua BEM UI kepada Presiden Jokowi saat menghadiri Dies Natalies UI pada hari Jum’at, 2 Februari 2018 bikin heboh sosial media. Aksi konyol Ketua BEM UI, Zaadit Taqwa langsung mendapat beragam tanggapan dari para penggiat sosial di media sosial, bahkan dari pihak istana.

Presiden Jokowi tidak mempermasalahkan aksi ‘kartu kuning’ BEM UI itu. Saat menghadiri Haul Majemuk Masyayikh di Pondok Pesantren Salafiyah Safi’iyah Sukorejo, Situbundo, Jawa Timur, Sabtu (3/2), Jokowi mengatakan bahwa dia akan mengirim Ketua dan pengurus BEM UI untuk ikut melihat kondisi warga di Asmat. “Mungkin nanti, mungkin nanti saya akan kirim semua ketua dan anggota di BEM untuk ke Asmat, dari UI,” kata Jokowi.

Keinginan Jokowi untuk mengirim Ketua dan pengurus BEM UI ke Asmat mendapat respon dari netizen, diantaranya Ruhut Sitompul melalui akun twiternya : “Salut Gagasan Briliant Bapak JOKOWI Presiden RI ke 7 Negarawan Sejati, Ketua BEM UI & Rekan2nya Aktivis Mahasiswa dikirim ke Papua melihat yg dihadapi Suku Asmat “Biar tidak OMDO Omong Doang & Melihat yg sudah dilakukan Pemerintah RI & Disambut Baik Oleh Rakyat Papua” MERDEKA“.

Berikut tanggapan dari para netizen:

 

(Baca juga: SURAT DOKTER DI PAPUA UNTUK KABEM UI PENGACUNG KARTU KUNING JOKOWI)

(Baca juga: UPAYA PRESIDEN TERKAIT MASALAH DI PAPUA, JOKOWI JANJI BAKAL BANGUN INFRASTRUKTUR DI ASMAT)

 

Sumber Berita Tanggapan Ruhut dan Netizen Ke Jokowi, Soal Ingin Kirim Ketua BEM UI ke Asmat : Suaraislam.com

Mister News

Published by
Mister News

Recent Posts

Yusril Tunggu Arahan Jokowi Pidanakan Amplop Saksi Palsu Prabowo-Sandi

Yusril Tunggu Arahan Jokowi Pidanakan Amplop Saksi Palsu Prabowo-Sandi Kuasa hukum paslon 01 Joko Widodo…

5 tahun ago

Saksi Prabowo Diduga Berbohong, Putri Gus Mus Sebut Bisa Kena Pasal Pidana kan?

Saksi Prabowo Diduga Berbohong, Putri Gus Mus Sebut Bisa Kena Pasal Pidana kan? Beti Kristina…

5 tahun ago

Polda Jabar Tangkap Ustaz Rahmat Baequni Terkait Sebar Hoaks Petugas KPPS Diracun

Polda Jabar Tangkap Ustaz Rahmat Baequni Terkait Sebar Hoaks Petugas KPPS Diracun Ustaz Rahmat Baequni…

5 tahun ago

Ahok Balas Anies Baswedan soal Penerbitan IMB Pulau Reklamasi

Ahok Balas Anies Baswedan soal Penerbitan IMB Pulau Reklamasi Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut…

5 tahun ago

Hakim MK Minta Bukti DPT Invalid 17,5 Juta, Tim Prabowo-Sandi Minta Waktu

Hakim MK Minta Bukti DPT Invalid 17,5 Juta, Tim Prabowo-Sandi Minta Waktu Hakim Mahkamah Konstitusi…

5 tahun ago

Alasan Anies Baswedan Tak Cabut Pergub Reklamasi Ahok Mesti Anggap Tak Lazim

Alasan Anies Baswedan Tak Cabut Pergub Reklamasi Ahok Mesti Anggap Tak Lazim Gubernur DKI Jakarta…

5 tahun ago

This website uses cookies.