Nasional

Eggi: Bila Perppu Ormas Diterima, Ajaran Selain Islam Harus Dibubarkan

Eggi: Bila Perppu Ormas Diterima, Ajaran Selain Islam Harus Dibubarkan

Beredar video yang memperlihatkan Eggi Sudjana diwawancarai para wartawan saat diluar sidang Mahkamah Konstitusi yang mengatakan bahwa sepengetahuannya yang terbatas tapi boleh diuji secara intelektual, menurutnya tidak ada ajaran selain Islam, diingat dan digaris bawahi, selain Islam, yang sesuai dengan Pancasila.

Menurut Eggi selain Islam bertentangan dengan Pancasila, karena Kristen Trinitas, Hindu Trimurti, dan sepengetahuan Eggi ajaran Budha tidak punya konsep Tuhan., kecuali dengan proses Amitaba dan apa yang diajarkan oleh Sidarta Gautama.

Jadi ajaran-ajaran lain yang selain Islam bertentangan dengan sila pertama dari Pancasila, maka Eggi sudah ingatkan tadi konsekuensi hukum jika Perppu diterima, maka hukum berlaku, berkekuatan hukum tetap dan mengikat, maka konsekuensi hukumnya ajaran selain Islam harus dibubarkan. Itulah penggalan pernyataan Eggi Sudjana yang sempat terekam.

Kami mendapatkan video ini dari Facebooknya Dr. Arya Wedakarna, berikut ini isi nya:

Izin semeton, kami mendapatkan video ini dari cuplikan Sidang Mahkamah Konstitusi ( MK ) terkait uji materiil Perppu Ormas No.02/2017.

Benarkah agama Hindu, Kristen dan Budha tidak cocok dengan Pancasila dan harus dibubarkan ?

Bukannya PANCASILA sendiri berasal dari bahasa Sansekerta yg dianut dalam kitab suci Weda ? 

Bukankah dalam lambang negara Garuda Pancasila justru ada bahasa Sansekerta yg berbunyi : Bhinneka Tunggal Ika Tan Hana Dharma Mangruwa yang berasal dari Kitab Suci Sutasoma Arjuna Wiwaha Karya Mpu Tantular yg merupakan bagian dari Itihasa Weda Mahabarata yg dipuja oleh 1,2 Milyar Umat Hindu Dunia ?

Napi kira kira salah umat HINDU nggih, kenapa selalu minoritas dianggap tidak penting. Semoga Indonesia Shanti. Mhn pendapat ( admin ) @jokowi @polhukamri @sekretariat.kabinet @balipost_com @nusabalicom #savepancasila #waspada #dauhtukad

 

 

Baca juga : Tolak PKI, Tapi Lawan Perppu Ormas yang Larang Komunis, Aksi 299 Maunya Apa?

 

 

Sumber berita Eggi: Bila Perppu Ormas Diterima, Ajaran Selain Islam Harus Dibubarkan : FB Dr. Arya Wedakarna

 

Mister News

Recent Posts

Pabrik Skincare di Bekasi bikin Masker Pakai Tepung Tapioka

Pabrik skincare di Bekasi bikin masker pakai tepung tapioka. Polres Bekasi telah berhasil membongkar pabrik…

23 jam ago

Kejagung Siap-Siap Menangkap Koruptor Besar

Kejagung siap-siap menangkap koruptor besar. Prabowo Subianto telah resmi mengeluarkan Peraturan Presiden No 66 Tahun…

24 jam ago

Gawat! Daya beli menurun drastis showroom mobil Honda banyak yang tutup

Gawat! daya beli menurun drastis showroom mobil Honda banyak yang tutup. Masyarakat mulai menyaksikan pemandangan…

1 hari ago

Syarat dan Ketentuan dapat Diskon Listrik 50% Juni-Juli 2025

Syarat dan ketentuan dapat diskon listrik 50% Juni-Juli 2025. Kabar baik dari pemerintah untuk masyarakat…

1 hari ago

Akhirnya Polisi Tangkap Bobotoh Pelaku Perusak Stadion GBLA

Akhirnya polisi tangkap bobotoh pelaku perusak stadion GBLA. Polres Bandung, Kombes Budi Sartono, akhinya menangkap…

2 hari ago

Pemerintah akan Berikan Subsidi untuk Pekerja di Bawah Rp3,5 Juta

Pemerintah akan berikan subsidi untuk pekerja di bawah Rp3,5 juta. Pemerintah akan menyalurkan bantuan Subsidi…

2 hari ago